Rabu, 30 Juli 2014

7 Fakta Unik & Menarik Aliando Syarief

Tags

Bukan Penipu - Setelah sebelumnya saya memberikan 7 Orang Terkaya di Indonesia Tahun 2014 Terbaru yang menempatkan duet Robert Budi Hartono & Michael Hartono di podium 1 & 2 serta Chairul Tanjung diposisi ke 3. Sekarang saya akan memberikan info menarik kepada anda para alicious.

saya akan memberikan kalian 7 fakta menarik dan unik dari aliando syarief. Seperti apa fakta-faktanya? Silahkan dibaca yang di bawah ini.

aliando

Berikut ini Adalah 7 Fakta Menarik Aliando Syarief

1. Nama Lengkap Asli

Mungkin semua orang mengira kalau nama aliando adalah nama aslinya. Namun nama asli aliando adalah Muhammad Ali Syarief. Syarief diambil dari nama sang ayah yaitu Syarief Alkhatiri.

2. berzodiak Scorpio

Aliando lahir pada tanggal 26 Oktober 1996. Dan ia berzodiak scorpio. Orang berzodiak scorpio memiliki kharisma yang kuat. Dan biasanya cenderung tertarik ke dunia seni.

3. Terkenal lewat sinetron GGS

kesuksesan sinetron ganteng-ganteng srigala membuat nama aliando melejit alias naik daun. Sebenarnya ia sudah lama muncul di layar televisi tapi orang-orang banyak yang belum mengetahuinya. Dan setelah menjadi Digo di sinetron GSS namanya menjadi terkenal. Jujur saya sendiri tidak tahu kalau dia ikut main film garuda didadaku 2.

4. Filmografi

berikut daftar film,ftv & sinetron yang sudah dibintanginya antara lain : Garuda di Dadaku 2 (film), Petakan Homeschooling (FTV), 12:12 (FTV), Headphone Suara Hati (FTV), Kukibarkan Benderaku (FTV), Yuk Kita Sekolah (FTV), Bara Bere (Sinetron), Ibrahim Anak Betawi (Sinetron), ABG Jadi Manten (Sinetron).

5. Taat beribadah

Sebagai seorang muslim aliando sangat taat menjalankan ibadah. Dia juga suka mengoleksi peci. Bahkan dia telah membagun sebuah Masjid di karawang.

6. Menyayangi Ibu

Aliando sangat menyayangi sang ibu bahkan dia berencana untuk membiayai ibunya pergi naik haji.

7. Bercita-cita menjadi musisi

Sebenarnya cita-cita aliando bukanlah menjadi pemain film. Tetapi ia sangat bercita-cita menjadi seorang musisi.

itulah, 7 fakta menarik tentang aliando yang mungkin belum anda ketahui.

baca juga : 7 Cara Meningkatkan Kemampuan Bahasa Inggris dengan Cepat atau Tips Tepat Menjaga Kesehatan Mata

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon